PENYIRAMAN TANAMAN DI AREA MANAHAN

Oleh Administrator

Senin, 14 Juni 2021


Menginformasikan kegiatan petugas pertamanan DLH Kota Surakarta hari ini antara lain penyiraman tanaman di area Manahan, Purwosari dan pengambilan serta pembersihan brangkal di taman/jalur hijau di Jl. Ir. Sutami.