SOLO BERSHOLAWAT

Oleh Administrator


Sabtu, 15 September 2018


SOLO BERSHOLAWAT

Dalam rangka memperingati Tahun Baru Islam 1440 H, Sabtu malam tanggal 15 September 2018 Pemerintah Kota Surakarta mengadakan Pengajian Akbar, Dzikir dan Sholawat bersama Habib Syech bin Abdul Qadir Assegaf di depan Bank Indonesia Jalan Jenderal Soedirman yang dihadiri ribuan jamaah umat islam se-Soloraya. DLH Kota Surakarta bertugas menyediakan toilet portable dan menjaga kebersihan sebelum , selama dan sesudah acara berlangsung. = DLH Mantab =


Share : Facebook   Twitter






INTEGRASI DATA INFORMASI LINGKUNGAN
07-06-2018
by Administrator
SELENGKAPNYA
Pengaduan
NAMA
NO Tlp.
Alamat
PERIHAL
ADUAN
Bukti Foto (jika diperlukan)
format : .jpg, .jpeg, .png, .JPG
Situs Terkait