Oleh Administrator --
Selasa, 04 Mei 2021Sesuai dengan SOP (Standar Operasional Prosedur) Penilaian AMDAL, Dinas Lingkungan Hidup Kota Surakarta malaksanakan kegiatan survey/cek lokasi di Pura Mangkunegaran. Survey lokasi merupakan tahapan awal penilaian Amdal yang bertujuan untuk memastikan bahwa rencana usaha/kegiatan yang mau disusun dokumen AMDAL masih dalam tahap perencanaan atau sudah melakukan kegiatan konstruksi.